Beranda / Berita

Rapat Koordinasi Rencana Aksi Nasional HAM

Rapat Koordinasi Rencana Aksi Nasional HAM


Peraturan Perundang-undangan Provinsi Staff Biro Hukum 22/02/2023

Kegiatan Rapat Koordinasi Panitia Rencana Aksi Nasional Hak Asasi Manusia Provinsi dan Kabupaten/Kota Se-Sumatera Utara Tahun Anggaran 2023 dibuka pada tanggal 15 Februari 2023 pukul 15.00 WIB oleh Gubernur Sumatera utara yang diwakili oleh Kepala Biro Hukum Setdaprovsu di Hotel Niagara Parapat, Jl. Pembangunan No.1 Parapat, Simalungun. 
Narasumber kegiatan Rakor Ranham yaitu dari Kementerian Hukum dan HAM RI dengan materi berjudul Evaluasi Pelaksanaan RANHAM Tahun 2022 dan Target Pelaksanaan RANHAM Tahun 2023 di Provinsi Sumatera Utara
Bupati Tapanuli Utara Drs. Nikson Nababan, M.Si dengan materi berjudul Capaian Pelaksanaan RANHAM sebagai Wujud Pelayanan kepada Masyarakat dalam P5 HAM di Kab. Tapanuli Utara,
dan Unsur Akademisi (Prof. Dr. Hasim Purba, SH, M.Hum) dengan materi berjudul Pengakuan Hak-Hak Masyarakat Hukum Adat di Sumatera Utara dalam Bentuk Peraturan Daerah Masyarakat Hukum Adat.

BERITA LAINNYA

Studi Banding JDIH ke Biro Hukum Setda Provinsi Jawa Tengah

Staff Biro Hukum 15/11/2023
Kepala Bagian Peraturan Perundang-Undangan Provinsi Yustifadini, S.H.,...

Menerima Monitoring dan Evaluasi JDIH Kemenkumham Kanwil Sumut

Staff Biro Hukum 09/10/2023
Kepala Bagian Peraturan Perundang-Undangan Provinsi Yustifadini, S.H.,...

Kunjungan Kerja Ke Pemerintah Provinsi D.I Yogyakarta

Staff Biro Hukum 25/08/2023
Analis Hukum Ahli Muda Dewi Andriani, SH.,...

Bimbingan Teknis Legal Drafting Tahun Anggaran 2023

Staff Biro Hukum 07/07/2023
Kepala Biro Hukum Setdaprovsu membuka kegiatan Bimbingan...

Rapat Evaluasi dan Pelaporan Ranham Tahun Anggaran 2023

Staff Biro Hukum 07/07/2023
Kepala Biro Hukum Setdaprovsu membuka Rapat Evaluasi...

Rapat Koordinasi JDIH Tahun 2023

Staff Biro Hukum 19/06/2023
Rapat Koordinasi Pengelolaan Jaringan Dokumentasi dan Informasi...